Senin, 16 Maret 2009

Perguruan Silat Lebah Sakti

Sejarah Singkat

Pada awal perguruan lebah sakti ini merupakan perguruan silat kuntau dari kayu are Sekayu dimana seperti silat-silat biasanya menggunakan kuda-kuda rendah yang di padu dengan teknik menggunakan tangan dan kaki, awal nya perguruan ini adalah PALKAR (Palembang Kayu Are) tetapi semenjak 1985 dan mulai terdaftar di IPSI maka mulai di rubah namanya menjadi Persaudaraan Pencak Silat Lebah Sakti.

Seragam Dasar : Hitam-hitam ( Standard IPSI)

Tingkatan : tingkatan di tandai dengan lis yang ada di lengan baju dengan ujian tingkatan 6 bulan sekali untuk tingkatan tertinggi (Sialang Agung Bpk Husin Ahmad ).

Senjata Khas Perguruan : Parang, Tongkat bermata, Cabang

Teknik : Jurus, Gerak Seni (Tangan Kosong Dan Senjata)

Tempat latihan Lainnya :

Bukit Sangkal depan perumahan PLN, SMPN 22 , Jl Pembangunan Pakjo, KM 8 Samping Trakindo, MTS 2 Pakjo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar